Artikel
PEMBAGIAN ZAKAT BUMDES KIANGROKE
30 Maret 2019 01:19:50
618 Kali Dibaca
KIANGROKE - BUMDES Kiangroke 2016 setiap bulan sekali selalu mengadakan Bakti Sosial (BAKSOS) untuk meringankan Beban Warga yang kurang mampu.
Pada Hari Ini Tanggal 29 Maret 2019 BUMDES Kiangroke 2016 telah mengadakan BAKSOS berupa Beras kepada warga kurang mampu di wilayah RW. 007 Desa Kiangroke.
Dalam kegiatan baksos ini didampingi oleh BHABINKAMTIBMAS Desa Kiangroke Bapak DADANG ZAKARIA